Find Us On Social Media :

Banjir Besar Melanda Beberapa Kota, Biaya Servis Motor yang Terendam Banjir Bikin Panas Dingin

By Ahmad Ridho, Senin, 29 April 2019 | 09:45 WIB
Pemotor Honda Supra X terobos banjir (IG/@riweuh_id)

Baca Juga : Gak Hanya Vario di Demak, Nih Daftar Kasus Motor Misterius, Ada yang Dibuang Turis

Makanya, perhitungkan biaya servis setelah motor kena banjir.

“Penggantian berkisar pada busi dan filter udara, plus biaya servis,” jelasnya.

Untuk servis sedang, tidak beda jauh dengan servis ringan.

“Hanya nambah oli saja. Cuma kalau untuk motor matik agak sedikit mahal. Karena harus mengganti bagian daleman CVT. Makanya, untuk pemilik motor berpenggerak otomatis hindari saja lah kalau ada genangan yang cukup tinggi,” bilang Tanto.

Baca Juga : Banjir Parah di Jakarta Timur, Pemotor Terguling dan Tertindih Motor Usai Diterjang Arus Banjir

Baca Juga : Ngilu, Video Pemotor Kawasaki Ninja Hampir Adu Banteng dengan Bus dari Arah Berlawanan

Nah, yang repot biaya servis setelah motor kena banjir jadi harus turun mesin karena piston pecah atau connecting rod bengkok.

“Ini harus belah mesin. Biayanya mencapai jutaan,” sebut Tanto.

Sebab, kita tidak bisa mengetahui apakah air telah nyelinap ke dalam ruang mesin atau tidak.

Jika telah masuk dan terjadi water hammer dampaknya bakal parah.