Komparasi Fitur Spidometer dan Tangki BBM Motor Sport 250 cc, Punya Kelebihan Masing-Masing

Motorplus - Rabu, 12 Maret 2014 | 11:50 WIB

Bicara tentang kebutuhan indikator berkendara bagi rider, tiga pacuan memadukan teknologi model analog bagi indikator putaran mesin (takometer) dan digital untuk spidometer. Yaitu, CBR 250, New Ninja 250 dan Inazuma. Sedangkan bagi Ninja RR Mono, kedua indikator tersebut sudah aplikasi model full digital. Jadi, tak ada jarum lagi.

Kapasitas tangki, bisa jadi salah satu faktor penting bagi penyemplak pacuan sport. Terlebih mereka yang suka turing. Mungkin, kapasitas tangki semakin besar, juga semakin baik. Ninja, hadir dengan kapasitas tangki 17 liter. CBR 250, 13 liter dan Inazuma 13,3 liter. Selain itu, tipe setang setang diaplikasi oleh keempat varian ini sama. Yaitu, sama-sama aplikasi setang model jepit ke sok depan dan segitiga atas. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.