ECU Yamaha Jupiter MX King 150 Jagonya Di Jawa Barat (3-Selesai)

Motorplus - Sabtu, 23 Juli 2016 | 06:13 WIB

Otak pengapian Yamaha MX King yang jadi jago di Jawa Barat, mengandalkan ECU dari BRT Juken 3+ Racing Turbo.

“Ignition-nya, dibikin lebih advance dengan api paling rendah di 10° sebelum TMA, dan paling tingginya 28°. Lalu, dikawinkan dengan rotor kustom berat 700 gram, supaya putaran mesin motor lebih cepat,” bilang Andreas Felix, owner tim IndoBaut Syakira Racing, pemilik Yamaha MX King 150.

Throttle body-nya menggunakan keluaran UMA diameter 32 mm. Ini dipadukan menggunakan double injektor dari BRT, yang punya flowrate 184 cc/menit. Injektor kedua, disetel menyala saat putaran mesin menyentuh 7.000 rpm dan TPS di posisi 50%. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.