Modifikasi Noken As Honda Sonic 150R Kunci Podium Ada Di Injektor KTM 250

Motorplus - Senin, 24 Oktober 2016 | 17:00 WIB

Durasi kem dicustom ulang. Pada bagian in, lama bukaan klep isap diset 268°, itu terhitung sejak angkatan 1 mm. Rinciannya, klep isap membuka di 30° sebelum TMA dan menutup di 58° setelah TMB. Sedangkan durasi kem ex dibuat 269°, dimana klep buang membuka di 59° sebelum TMB dan menutup di 30° setelah TMA. LSA bermain di angka 102-103°.

Nah, ini dia salah satu kunci ngacirnya Sonic besutan Chupenk hingga berhasil sabet podium kesatu. Untuk memperderas asupan bahan bakar dan udara, “Throttle body (TB) comot punya Honda CB150R, yang direamer lagi jadi 33 mm. Trus disandingkan dengan injektor kepunyaan KTM 250 cc. Semprotan bensin injektor KTM in ibis amencapai 300 cc per menit,” beber Diar. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular