Latihan Resmi MotoGP Amerika, Setting Ulang Keseimbangan Motor, Rossi Langsung Kencang

Uje - Sabtu, 22 April 2017 | 15:37 WIB

Seting keseimbangan, motor Valentino Rossi makin kencang

Juara dunia sembilan kali Valentino Rossi menjalani awal musim yang kurang bagus terutama dalam tiap sesi latihan dan kualifikasi.

Namun, Rossi langsung kencang dalam sesi latihan bebas MotoGP Amerika dengan menduduki peringkat keempat di catatan waktu MotoGP Amerika hari pertama. Ia terpaut 0,7 detik di peringkat empat dari Marc Marquez di posisi pertama.

(BACA JUGA :Nih, 3 Tikungan Yang Butuh Pengereman Keras di Sirkuit MotoGP Austin, Amerika)

"Kami tidak banyak mengubah setting motor dari seri Argentina lalu, tapi kami menyimpulkan satu hal yang penting dalam melakukan setting motor," buka Vale.

(BACA JUGA : Raja Podium Dan Raja Terkencang Di MotoGP Austin Amerika)

"Setting utama ada dari soal keseimbangan. Jadi kami sedikit merubah titik keseimbangan motor d)BACA Jan hal tersebut bisa membuat motor lebih baik. Mengerem dengan motor tahun ini memang sedikit lebih sulit, tapi motor sudah jauh lebih baik." (www.motorplus-online.com)

Penulis : Uje
Editor : Hendra




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.