Michelin Perbarui Kontrak Pemasok Ban Tunggal MotoGP Hingga 2023

Ahmad Ridho - Sabtu, 21 Oktober 2017 | 19:08 WIB

MOTOR Plus-online.com - MotoGP di AUstralia kali ini ada kesepakatan baru pihak Dorna selaku penyelenggara acara dengan Michelin.

Seperti yang kita ketahui, Michelin merupakan pemasok ban tunggal untuk MotoGP.

Pada gelaran GP Phillip Island ini, Michelin memperbaharui kontrak untuk menjadi pemasok tunggal ban MotoGP 2019-2023.

(BACA JUGA: Ini Dia Sasaran Polisi Selanjutnya Setelah Merazia Pengguna Strobo dan Pengendara Motor Lawan Arus)

Dorna melalui Carmelo Ezpeleta dengan senang hati mengumumkan perpanjangan kontak dengan Michelin yang menjadi pemasok tunggal ban kelas premier setidaknya sampai 2023.

Kepakatan untuk lima tahun kedepan ini juga di hadiri oleh Pascal Couasnon selaku direktur Michelin Motorsport.

(BACA JUGA: Yossie Legisadewo Kuasai QTT HDC1)

"Setelah dua musim yang telah berlalu, kami melihat kinerja dan strategi ban memberikan kontribusi nyata pada balapan yang diberikan oleh seri perdana balapan motor.

Dorna Sport telah memutuskan untuk memperluas kolaborasi dengan Michelin sebagai mitra teknis dan pemasok ban eksklusif ke MotoGP untuk lima tahun kedepan"

"Kami sangat senang bisa mendapatkan kepercayaan dari Carmelo Ezpeleta dan timnya.

(BACA JUGA: World Supersport 300, Jerez-Spanyol: Top Speed Terbaik, Galang Hendra Posisi 5 Menuju Superpole 2)

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.