Kabar Baik! Sekarang Ada AC Portable Buat Helm Full Face Nih

Arseen - Sabtu, 10 Februari 2018 | 16:30 WIB
Mekanika.com.my
Teknologi pendingin suhu helm dari BluSnap

MOTOR Plus-online.com - Suhu panas dan gerah saat pakai helm full face sekarang bisa jadi adem, biker nggak usah fobia lagi kalau berkendara motor di siang hari pas terik matahai.

Serius bisa begitu?

Kalau memang benar demikian, itu sih kabar baik namanya.

(BACA JUGA: Tonton Aksi Keren Bocah NTT Ini, Bisa Jadi Calon Pengganti Nick Harris Si Komentator Legenda MotoGP)

Adalah BluArmor, anak perusahaan AptEner Mechatronics India, berencana membuat teknologi pendingin suhu di dalam helm.

Namanya,  BluSnap yaitu sistem pendingin ini bekerja melalui sebuah perangkat yang ditempel di dagu helm.

Jadi alat pendingin ini hanya klop untuk helm model full face.

Dalam perangkat BlueSnap ini ada tempat penyimpanan air, kipas elektrik, radiator kecil dan penyaring udara.

BluArmor mengklaim, BluSnap bisa menurunkan suhu antara 6 hingga 15 derajat Celsius.

(BACA JUGA: Siap-siap! Honca PCX Listrik Akan Dilaunching, Sudah Ada di Auto Expo 2018)

Penulis : Arseen
Editor : Arseen




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.