Sangar.. Kecepatan Gigi 1 MotoGP Setara Top Speed Kawasaki Ninja 250, Lihat Videonya

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 22 Maret 2018 | 15:07 WIB
cyclenews
Andrea Iannone pernah catatkan top speed tertinggi di MotoGP

MOTOR Plus-online.com - Pasti masih yang banyak penasaran dengan kecepatan motor MotoGP.

Dengan semua komponen yang dibuat untuk balap, motor MotoGP punya kecepatan istimewa.

Jangan dibandingkan dengan motor sport 250 cc yang banyak di Indonesia.

Karena kecepatan MotoGP jauh di atas motor-motor sport 250 cc.

(BACA JUGA : Kasihan Banget.. Diam-diam Bos Honda Sudah Memvonis Nasib Jorge Lorenzo di MotoGP)

Enggak percaya? Coba lihat aksi Andrea Iannone saat berakselerasi di atas motor Ducati MotoGP.

Kecepatan di gigi 1 saja bisa setara dengan top speed Kawasaki Ninja 250 Bro.

Kawasaki Ninja 250 terbaru saat dites punya top speed diangka 160-an km/jam.

Nah, kecepatan segitu di Ducati MotoGP yang digeber Iannone baru kecepatan gigi 1 aja.

(BACA JUGA : Enaknya Punya Moge, Cuma Modal Gas Bisa Bikin Seneng Orang Sekeluarga)

Masih ada 5 gigi buat menambah kecepatan motornya tuh Bro!

Buat sampai kecepatan 300 km/jam motor MotoGP cuma butuh waktu 9 detik.

Enggak heran di sirkuit tertentu top speed motor MotoGP bisa tembus di atas 350 km/jam.

Langsung lihat aja nih videonya Bro :





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.