Gokil! Video Top Speed Honda All New PCX 150 Tembus 140 Km/Jam, Netizen Malah Tertawa

Ahmad Ridho - Senin, 2 April 2018 | 15:41 WIB
IG @billydjoung
Honda All New PCX 150 digeber sampai 140 km/jam.

MOTOR Plus-online.com - Demi menantang Yamaha NMAX, Honda beberapa waktu lalu merilis All New PCX 150.

Matik bongsor ini langsung mendapat respon positif dari masyarakat.

(BACA JUGA: Begini Kronologis Polisi dan TNI Ringkus Pria Ngamuk Bawa Pistol Berawal Dari Laporan Driver Gojek)

Tampilan lebih keren dengan mesin berkapasitas 150 dinilai cukup untuk riding dalam kota.

Ternyata ada yang mencoba ngegas PCX 150 sampai mentok.

Pada speedometer All New PCX 150 tembus diangka 141 km/jam tapi netizen merasa enggak percaya.

(BACA JUGA: Video Viral! Berawal Dari Driver Gojek, Polisi dan TNI Ringkus Pria Ngamuk Bawa Pistol)

Pasalnya, Yamaha NMAX dengan 4 klep hanya bisa tembus diangka 120.

Sementara All New PCX 150 yang hanya dibekali 2 klep mana mungkin bisa tembus diangka itu.

Video All New PCX 150 yang digeber tembus angka 140 km/jam diunggah akun Instagram @billydjoung.

(BACA JUGA: Video Yamaha NMAX Kalahkan Honda Vario 150 di Trek Lurus, Sempat Diacungin Jari Tengah)

Berikut komentar netizen setelah melihat top speed All New PCX 150 tersebut.

nugrohoprat  Lokasi di Thai dan sudah dioprek
__sam24  Pcx gue mentok 115 itu sambil nunduk2. Ah ini pembohongan namanya
fernandiioo  Pcx klep nya cuma 2 bisa nyampe segitu? Nmax aja klep 4 cuma mentok 120 doang, itu gamungkin pasti udah di oprek
ivan.jeager  Ngapain juga matic gitu kenceng kenceng, yang penting kan stabil di jalan sama nyaman dipake, lu mau pake AARC tuh pcx sama nmax? Wkwkwkwk
niayunitaniedi  Nipu.....tipu....barang palsu...
bagus_cahyamp  Gk mgkin..
nekad_motovlogkenceng juga ya..kalo standar kynya imposibble..pasti di oprek tuh.

Berikut video top speed All New PCX 150.

 

A post shared by 张利辰 ???? (@billydjoung) on

Source : Instagram
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.