Honda Karisma 125 Project Galatama, Kondisi Awalnya Miris Banget..

Arseen - Rabu, 25 Juli 2018 | 14:17 WIB
Noval
Honda Karisma 125 Project Galatama

MOTOR Plus-online.com - Mungkin kalau melihat motor pabrikan Honda yang satu ini, sedikit bingung dan dibuat terkecoh.

Secara tampilan, mungkin terlihat seperti Honda Nice 125 yang cukup langka di Indonesia, apalagi dibalut tema racing look.

Ternyata, hanya Honda Karisma 125 yang diubah menggunakan baju motor asal negeri Gajah Putih itu, serta dipasangkan variasi dan part racing yang cukup hedon.

“Kalau melihat kondisi awalnya malah miris banget, karena gue ambil dari orang pemancingan galatama yang motornya udah amburadul,

Jadi gue sama Danu dari DN Speed Shop punya inisiatif untuk rombak total motor ini, sekalian deh gue bikin racing look, karena masih jarang untuk racing look bebek model gini,” beber Dede Arianto owner Dede Speed Shop.

(BACA JUGA: Sangar! Tiga Modifikasi Keren Honda CRF150L di Honda Dream Ride 2018)

Kita tengok lebih detail ubahan dan part apa saja yang nemplok di motor ini.

Cekidot!

SUB FRAME

Sasis belakang, sudah diganti berbahan aluminium. Untuk memasangnya, otomatis sasis asli harus dipotong.

Selain itu, karena sub frame asal Thailand ini mengusung suspensi belakang monosok.

Penulis : Arseen
Editor : Arseen




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.