Resmi, Nih Dia Nama Baru Tim Yamaha Pabrikan Di MotoGP Musim Ini

Joni Lono Mulia - Selasa, 15 Januari 2019 | 15:30 WIB
Facebook/Yamaha Factory Racing
Resmi nama baru tim Yamaha pabrikan di MotoGP, Monster Energy Yamaha MotoGP

MOTOR Plus-online.com - Setelah Maverick Vinales memberikan bocoran livery tim Yamaha pabrikan MotoGP musim ini lewat postingan foto di Twitter @mvkoficial12.

Ternyata sebutan resmi tim Yamaha pabrikan di MotoGP musim ini sudah ada namanya.

Adalah Monster Energy Yamaha MotoGP dan hal itu seperti yang diinformasikan dari rilis resmi yang dilansir Yamaha Motor Co. Ltd. via laman Facebook akun milik Yamaha Factory Racing.

Dalam rilis resmi terkat pengumuman proyek Yamaha Motorsport di tahun ini.

Baca Juga : Motor Suzuki Thunder Isi Bensin Jadi Pusat Perhatian, Ada yang Enggak Normal Nih...

Baca Juga : Biadab! Emak-emak Ojol yang Terlindas Truk Malah Jadi Bahan Ejekan, Pelaku Langsung Diburu

Rilis itu yang menyebutkan konferensi pers introduksi proyek Yamaha Motorsport 2019.

Dijelaskan acara itu berlangsung di sirkuit Sepang, Malaysia, (5/2/2019) di mana Yamaha pabrikan turun di ajang WorldSBK, All Japan Road Race Championship, Asia Road Racing Championship.

Acara konferensi puncaknya adalah introduksi tim MotoGP, tim Yamaha pabrikan dan Satelit.

Tim Yamaha pabrikan mengusung nama Monster Energy Yamaha MotoGP.

Baca Juga : Mengejutkan, Begini Kondisi Emak-emak Ojol yang Kakinya Terlindas Truk di Tanjung Priok

Source : Facebook
Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.