Video Tips Cara Mengecek Ketebalan Cakram Belakang Motor, Awas Bisa Patah!

Arseen - Sabtu, 19 Januari 2019 | 13:15 WIB
Youtube - MOTOR Plus
Tips cara mengecek cakram belakang

MOTOR Plus-online.com - Piringan atau disc brake pada sistem rem cakram memang bukan tergolong komponen fast moving.

Seperti kampas rem yang harus diganti tiap interval km tertentu.

Meski demikian, komponen ini wajib diganti jika kondisinya sudah aus.

Apalagi bagi para biker yang doyan hard braking atau late braking, pasti piringan ini bakal cepat menipis.

Baca Juga : Perbedaan Mesin Motor Yamaha MT-15 Vs Xabre, Jauh Banget Teknologinya Boskuh!

Baca Juga : Ngerih Drifter Ini Pakai Mesin Motor Suzuki GSX-R 1000 di Mobilnya

Youtube - MOTOR Plus
Cek Bagian ini
Lalu bagaimana sih cara mendeteksi piringan rem cakram sudah menipis dan tidak layak pakai?

Sebagai informasi pendahulu, rata-rata piringan cakram motor punya standar ketebalan.

Antara 2,5-3 mm untuk motor bebek atau matik dan 3,5-4 mm untuk motor sport.

Secara kasat mata, sebenarnya juga bisa dilihat piringan yang sudah menipis.

Baca Juga : Serem, Flyover Kemayoran Makan Korban, Pemotor Kawasaki Ninja Tewas Mengenaskan

Penulis : Arseen
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.