Ngeri! Ledakan Mirip Bom Disela Nobar Debat Capres di Istora Senayan, Satu Mobil dan Motor Rusak

Ahmad Ridho - Senin, 18 Februari 2019 | 14:30 WIB
istimewa
Ledakan besar di Istora Senayan Jakarta.

Baca Juga : Apa Sih Kandungan Air Soda, Kok Bisa Mengusir Karat di Motor dengan Cepat

Posisi plastik tersebut berada di bawah dan tercampur di tumpukan sampah plastik.

"Posisinya udah di bawah, nyaru sama sampah. Pas saya lewat meledak, radius lima sampai 10 meterlah," sambung Rendi.

Sementara itu saksi lainnya Pendi menuturkan, dirinya melihat satu unit mobil minibus berwarna putih melintas sesaat sebelum ledakan itu terjadi.

"Saya lagi duduk 10 meter doang jaraknya, tiba-tiba ada mobil putih jenis minibus melintas dan langsung ada ledakan, seolah-olah ada yang dilempar dari dalam mobil itu," ujar Pendi.

Baca Juga : Spul Motor Yamaha NMAX Rusak, Hindari Riding Sampai ke Tepi Pantai

Pohon gompal terkena ledakan

Setelah polisi Usai mengolah tempat kejadian perkara, awak media pun diperkenankan untuk mendekat ke lokasi sumber ledakan tersebut.

Pantauan TribunJakarta.com, ledakan tersebut terjadi di bawah sebuah pohon yang hanya berjarak sekiranya lima meter dari lokasi parkir para pendukung pasangan calon 01.

Ledakan tersebut menyebabkan dahan bawah pohon gompal.

Source : Tribunnews.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.