Nih Sekarung Part Motor GP125 Untuk Upgrade Motor 2-Tak Lover

Motorplus,Rudy Hansend - Kamis, 28 Februari 2019 | 12:00 WIB
Teguh

 

MOTOR Plus-Online.com- Di kalangan pecinta 2-tak terutama Kawasaki Ninja 150 series, ada yang sedang mewabah.

Ada sekarung racun bahaya, ternyata racun yang dimaksud part-part pendongkrak tenaga ninin sob.

Nah, agar gak enasaran, part-part apa saja yang meracuni, Jun Mulyawan dari Topspeed Shop di Bandung berbagi ilmu.

“Dulu dari motor special engine, sekarang bergeser, part motor GP125 yang diburu,” tukas Jun Mulyawan yang punya barang-barang motor GP copotan lengkap.

Baca Juga : Sangar Abis! Kesan Pertama Lihat Tampang Honda CB150 Verza 2019

Baca Juga : Ngeri, Video Pemotor Tergelincir dan Jatuh, Langsung Diseruduk Bus

Barang yang banyak diburu seperti karburator.

Jenisnya Keihin PJ Short, PWM, TZ125GP, SPJ HRC RS125GP, TMX, dan masih banyak lagi.

“Pecinta adu kebut dan harian, karbu jenis tadi paling banyak diburu, padahal kisaran harga dari Rp 4 sampai 8 juta.

Sekali barang datang dari pelabuhan langsung sold out,” jelas
Jun yang 2-tak lovers sejati itu.

Baca Juga : Rossi Mesti Waspada, Musuh Bebuyutan Siap Balas Dendam Musim Ini

Teguh

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.