Kocak, Video Motor Honda Scoopy Jadi Ogoh-ogoh, Diarak Seperti Rhaksasa

Reyhan Firdaus - Kamis, 7 Maret 2019 | 12:46 WIB
instagram.com/wahrizkyadityaa
Motor diarak seperti Ogoh-ogoh

MOTOR Plus-online.com - Banyak tradisi menarik, saat para penganut agama Hindu di Indonesia rayakan Hari Nyepi, Kamis (7/3).

Yang paling dikenal, salah satunya adalah Ogoh-ogoh, yang dibuat untuk diarak beramai-ramai.

Bentuknya biasanya menyeramkan, namun saat ini makin banyak variasi dari Ogoh-ogoh.

Seperti di video dimana Ogoh-ogohnya berupa motor, seperti apa jadinya?

Baca Juga : Bikin Masyarakat Tenang, Mata Elang Motor Diincar Tim Pemburu Preman

Baca Juga : Siap-Siap Begadang, Catat Jadwal Lengkap Gelaran MotoGP Qatar 2019

Ogoh-ogoh yang diarak pada hari Pangrupukan, sehari sebelum Hari Nyepi, biasanya berbentuk Rhaksasa.

Terutama yang mukanya menyeramkan, untuk representasikan Bhuta Kala.

Namun berbeda dengan yang diunggah akun Instagram wahrizkyadityaa.

Dimana Ogoh-ogoh yang diarak, adalah sebuah motor Honda Scoopy FI berwarna hitam.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.