Honda Bingung Kenapa Motor Jorge Lorenzo Bisa Mogok di MotoGP Amerika

Ahmad Ridho - Minggu, 21 April 2019 | 09:22 WIB
Twitter.com/MicrophoneStump
Mendadak mogok motor Jorge Lorenzo saat balap di MotoGP Amerika

Baca Juga : Sadis, 900 Unit Honda CB300R Ludes Terjual, Motor Keren Berkonsep Naked

Namun, permasalahannya apa masih dalam tahap penyelidikan.

"Saat ini kami tidak tahu apa yang terjadi dengan motor Lorenzo. Kami sedang menyelidikinya dan kami perlu waktu untuk memahami permasalahannya," ujar Puig dikutip dari motorsport.com, (20/4/2019).

Namun dia masih percaya diri Lorenzo bisa memberikan yang terbaik untuk tim.

Sebab, ketika sudah menemukan setingan tepat, pebalap berkebangsaan Spanyol itu pun dapat beradaptasi dengan kondisi.

Baca Juga : Bengis, Video Raungan Suara Yamaha XMAX 300 Cc, Sekali Ngegas Loncat

Penampilan buruk Lorenzo membuatnya kesulitan dan hanya mendapat tujuh poin dan kini menduduki peringkat ke-17 klasemen sementara MotoGP 2019.

Source : Motorsport.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.