Video Detik-detik Kawanan Bajing Loncat Menantang Maut di Atas Pikap, Sobek Terpal Barang Dijarah

Ahmad Ridho - Selasa, 30 April 2019 | 13:41 WIB
IG @otomtalk
Kawanan bajing loncat menjarah barang dari mobil pikap di Medan, Sumut.

Baca Juga : Solo Geger, Pengendara Motor Jatuhkan Tas di Jalan, Ternyata Isinya...

Kawanan bajing loncat langsung mengekor di belakang pikap, dan seketika seorang pelaku nekat naik ke atas mobil.

Tiba-tiba tangannya langsung menyobek terpal penutup barang dan satu buah karung dikeluarkan.

Kawanan bajing loncat lainnya terus mengikuti mobil pikap sambil memantau kondisi jalan.

Sementara itu, mobil yang memvideokan aksi kawanan bajing loncat itu enggak bereaksi sama sekali.

Baca Juga : Kecelakaan Fatal Bikin Macet Jalur Pantura, Atap Honda Brio Terlipat Hantam Truk Pengangkut Honda Scoopy

Baca Juga : Astaga! 965 Kendaraan Ditilang di Hari Pertama Razia Operasi Keselamatan Jaya 2019, Motor Paling Banyak

Ada kemungkinan warga di sana takut kalau sampai meneriaki aksi bajing loncat tersebut.

Kawanan bajing loncat sukses membawa kabur barang bawaan yang ada di mobil pikap tanpa diketahui sopirnya.

Simak video yang diunggah akun Instagram @otomtalk di bawah ini:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bajing loncat terjadi lagi di Medan. Terlihat kelompotan dua sepeda motor sedang mencuri barang dari truk yang sedan berjalan. Pelaku menaik truk tersebut dan Barang bawaan yang diikat dibuka dan dicuri Kejadian sekitar jam 06.30 WIB 29 Apr 2019 di pondok kelapa, dekat rel, dekat simpang gaperta, Medan . Laporan video dikirim oleh #kawanmedantalk @yuyun1032 ke LINE @medantalk . •• Follow @MakanTalk untuk info wisata kuliner •• Follow @OtomTalk untuk video otomotif lainnya •• Mau cari kost / rumah? Inspirasi design? Follow @RumahTalk •• Untuk Medan Punya Cerita Follow @medanku •• Bingung Cari Kerja atau Cari karyawan? Cek info Lowongan Kerja. Follow @KarirGram . . #bajingloncat #berita #maling #pencurian #medan #medantalk #otomtalk #medanpunyacerita

A post shared by otomtalk (@otomtalk) on

 

Source : IG @otomtalk
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.