Gak Nyangka, Nih Dia Komponen Paling Ringan di Motor MotoGP

Joni Lono Mulia - Kamis, 6 Juni 2019 | 05:25 WIB
MotoGP.com
Motor MotoGP Suzuki GSX-RR, gak nyangka bagian paling enteng yang nempel di motor motogp

MOTOR Plus-online.com - Tahukah bila motor MotoGP memiliki bobot yang harus sesuai regulasi teknis MotoGP?

Nah, berdasakarkan regulasi dikeluarkan institusi balap motor dunia FIM, motor MOtoGP memiliki berat minimum 157 kg.

Bobot motor itu berat kosong (dry weight) dan belum termasuk pembalapnya.

Dari berat total 157 kg dari motor MotoGP, bagian manakah yang bobotnya paling berat?

Baca Juga: Tren Sokbreker Depan Karbon, Ini Alasan Motor MotoGP Menggunakannya

Baca Juga: Gokil! Mantan Pembalap MotoGP Paceklik Juara 6 Tahun, Langsung Menang 3 Race Sekaligus

Ternyata bagian mesin yang menjadi bagian paling berat di motor MotoGP berdasarkan informasi dari Suzuki MotoGP.

Mesin motor MotoGP itu memiliki berat 40 kg.

Bandingkan dengan bagian-bagian lain.

Seperti pelek dan ban depan dengan berat 8,2 kg dan belakang 11,3 kg.

Baca Juga: Aneh! Gak Kenal Dekat, Video Valentino Rossi Kasih Ucapan Selamat Buat Kimi Raikkonen

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Niko Fiandri




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.