Geger Yamaha NMAX Kecelakaan Fatal Gara-gara Dudukan Pelat Nomor, Biaya Perbaikannya Bikin Panas Dingin

Fadhliansyah - Jumat, 14 Juni 2019 | 09:34 WIB
FB Ahmad Bukhori
Dudukan pelat nomor aftermarket

Baca Juga: Curhat Driver Ojol Diminta Antar Tas Warna Hitam, Ternyata Isinya Bikin Dengkul Gemetar

Otomatis roda depan akan mengunci, dan motor terjatuh.

Lalu kalau sudah rusak begini, berapa kira-kira biaya perbaikannya?

Dari foto yang diunggah Teguh Arif, terlihat bagian sepatbor depan rusak parah.

Harga sepatbor depan Yamaha NMAX sendiri adalah Rp 122 ribu.

Baca Juga: Lho Kok Valentino Rossi Mulai Enggak Pede di MotoGP Catalunya?

Yamaha Indonesia
Harga cover bodi Yamaha NMAX yang rusak

Meski bagian bodi tidak diunggah fotonya, namun diduga bodi cowling depan dan belakang juga lecet atau rusak.

Untuk harga bodi cowling depan yang berada di sebelah headlamp, per panel dibanderol Rp 77 ribu.

Sementara untuk panel bodi di atas lampu sein depan, harganya Rp 83 ribu per panelnya.

Lalu untuk cover bodi samping belakang, harga per panelnya adalah Rp 98 ribu.

Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.