Banyak Driver Ojek Online Dapat Orderan Mistis di Menara Saidah, Warga: Dulunya di Sini Kuburan

Fadhliansyah - Selasa, 1 Oktober 2019 | 07:32 WIB
tribunnews.com
Menara Saidah sudah kosong selama 9 tahun

Baca Juga: Mistis! Jalur Jelajah Rawa Setan Ini Khusus Yang Bernyali Gede Saja, Berani?

"Sempat jadi dipindahkan baru dibangun Gedung Gracindo baru jadi Menara Saidah. Pas masih ada perkantoran ya biasa aja," sambungnya.

Dijelaskannya, saat pertama pengosongan, Menara Saidah masih digunakan untuk kegiatan salat Idul Fitri dan salat Jumat.

Namun berselang lama, banyak cerita mistis yang bermunculan mulai dari pekerja yang diganggu makhluk halus berwujud wanita.

"Dulu memang pas pembangunannya ada yang meninggal juga. Kemudian pas kosong jadi banyak,"

Baca Juga: Bikin Merinding! Selain Berbahaya, Jalur Nagrek Punya 4 Cerita Mistis di Jalur Nagrek, Simak Nih..

"Bilang digodain dan diperlihatkan sosok makhluk halus," ujar Rosyati.

"Tapi kan cuma cerita aja. Sampai saat ini juga kalau Idul Adha masih digunakan untuk pemotongan hewan di area belakang Menara Saidah sama orang yang punya," sambungnya.

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Sederet Fakta Tentang Menara Saidah yang 10 Tahun Kosong, Driver Ojol Kerap Dapat Orderan Fiktif

 

Source : Tribun Jakarta
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.