Bikers Harus Waspada, Whatsapp di HP Android dan iPhone Seri Ini Bakal Tidak Bisa Dipakai

Reyhan Firdaus - Senin, 9 Desember 2019 | 15:03 WIB
pixabay/HeikoAL
Aplikasi whatsapp

"Kami tidak secara eksplisit membatasi penggunaan perangkat yang di-jailbreak atau di-unblocked," tulis Whatsapp.

"Namun, karena modifikasi ini dapat memengaruhi fungsionalitas perangkat Anda, kami tidak dapat memberikan dukungan untuk perangkat yang menggunakan sistem sistem operasi iPhone yang sudah dimodifikasi," tambahnya.

Ketentuan WhatsApp ini akan mulai berlaku sejak 1 Februari 2020.

Jadi buat pengguna iPhone dan Android lawas, segera bersiap-siap ganti device agar bisa pakai Whatsapp terbaru ya!

Source : Intisari.grid.id
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.