Motor Pembuat Janda Reborn, Intip Spek Motor Terkencang di Muka Bumi Ini

Ardhana Adwitiya - Minggu, 22 Desember 2019 | 11:00 WIB
todocircuito.com
Suzuki Hayabusa akan kembali diproduksi tahun 2021

Tenaga yang dihasilkan sekitar 200 sampai 210 dk bro!

Hal itu membuat Peregrine Falcon dari Hamamatsu mampu mencapai kecepatan 300 km/jam.

Padahal, Suzuki Hayabusa seri pertama tahun 1990an memiliki top speed 308 km/jam.

Pada bagian sasis, frame menempel pada balok aluminium ganda.

Baca Juga: Heboh, Penampakan Suzuki Hayabusa Terbaru Bocor, Mesin 1400 cc dan Pakai Sasis Berbeda

Hal itu membuat rangka lebih kecil dan lebih ringan.

Knalpot di kedua sisi menjadi ciri khas Hayabusa selama 20 tahun.

Pada tahun ini, Suzuki meluncurkan Katana, dan di tahun 2020 akan meluncurkan V-Strom 1050 terbaru.

Pada tahun 2021, menjadi giliran GSX-R 1400 (atau 1500) Hayabusa, dan akan dipamerkan di Milan Motor Show pada akhir tahun 2020.

 

 

Source : Todocircuito.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.