Bikin Kaget, Video Canggihnya Motor Pos di Jepang, Bodi Imut Tapi Muatannya Enggak Kira-kira

Reyhan Firdaus - Minggu, 19 Januari 2020 | 14:43 WIB
gotechdaily.com
Honda Benly-E siap dipakai petugas kantor pos di Jepang

MOTOR Plus-online.com - Biar zaman sudah serba elektronik, peran kantor pos di Indonesia masih kuat.

Terutama dalam mengirim paket, yang semakin kencang berkat marketplace online.

Untuk mempermudah mobilitasnya, para pengantar pos sering memakai motor seperti bebek yang tahan banting.

Namun di Jepang, motor pengantar pos makin canggih karena pakai skutik Honda terbaru.

Baca Juga: Skuter Listrik Harley-Davidson Sebentar Lagi Meluncur, Simak Detail Lengkapnya

Baca Juga: Penyewaan Motor Listrik Migo Makin Ramai, Bagaimana Syarat Anak Kecil Bisa Menyewa dan Jika Terjadi Kecelakaan?

Yup, Japan Post selaku layanan pos di Jepang, akan memakai motor baru yaitu Honda Benly E.

Tidak tanggung-tanggung, Japan Post bakal memakai 200 unit Honda Benly E saat Maret 2020 nanti.

Dikutip dari Japan Times, para pengantar pos Japan Post sudah mengetes penggunaan Honda Benly-E.

Pemilhan Honda Benly E oleh Japan Post, punya banyak alasan terutama ramah lingkungan.

Source : Rideapart
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.