Beredar Info Bikin SIM Baru Tanpa Perlu Tes di Grup Whatsapp, Polisi Langsung Bilang Begini

Fadhliansyah - Rabu, 19 Februari 2020 | 09:00 WIB
Dok. MOTOR Plus
Ilustrasi SIM A & C, ramai info pembuatan SIM tanpa perlu tes di Whatsapp

Baca Juga: Geger DPR Minta Penerbitan SIM STNK dan BPKB Oleh Kemenhub Kini Ditanggapi Menteri

Menanggapi hal tersebut, Kasie SIM Daan Mogot Kompol Lalu Hedwin mengatakan bahwa informasi itu bohong.

"Kabar itu enggak benar enggak tahu juga dari siapa hoaks itu," kata Hedwin dikutip MOTOR Plus-online dari Kompas.com.

Hedwin mengimbau kepada masyarakat agar berhati-hati dan tidak terpengaruh dengan kabar tersebut dengan langsung mengonfirmasi petugas yang ada di Satpas SIM.

Memang sebaiknya jangan langsung percaya dengan informasi yang beredar di media sosial atau grup Whatsapp.

Baca Juga: Wacana Penerbitan SIM, STNK, dan BPKB Melalui Kemenhub Bukan Lagi Lewat Polri, Begini Alasan DPR

Pastikan selalu mengecek kebenaran berita terlebih dahulu ya, Bro.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Beredar Info Pembuatan SIM Kolektif Tanpa Tes, Polisi Sebut Itu Hoaks

 

Source : Kompas.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.