Waduh, PSBB Jakarta Malah Bikin Driver Ojol Merana dan Serba Salah, Garda Indonesia Lontarkan Kritik Keras

Naufal Shafly,Galih Setiadi - Minggu, 12 April 2020 | 09:40 WIB
Kompas.com
Ilustrasi driver ojol. Aturan PSBB Jakarta bikin driver ojol merana.

MOTOR Plus-online.com - Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) amat berdampak pada driver ojek online.

Salah satu aturan PSBB Jakarta adalah larangan membawa penumpang saat naik motor.

Pemprov DKI Jakarta baru menerapkan PSBB, sejak Jumat (10/4/2020).

Ada beberapa dampak yang terasa bagi driver ojol.

Baca Juga: Himbau Langsung Masyarakat, Polres Jakut Sosialasi PSBB dan Bagikan Masker Buat Pengendara Motor

Baca Juga: Demi Meringankan Driver Ojol, YLKI Mengusulkan 3 Hal Dalam Masa PSBB Di Jakarta

Hal itu disampaikan Ketua Presidium Nasional Gabungan Aksi Roda Dua GARDA Indonesia, Igun Wicaksono.

Pertama, driver ojol bakal kesulitan kalau mendapatkan penumpang menuju wilayah sekitar Jakarta.

"Mereka kalau keluar dari Jakarta akan kena cek poin yang dijaga polisi beserta aparat lainnya," ungkap Igun pada Sabtu (11/4/2020).

"Takutnya mereka keluar Jakarta (beroperasi di Depok, Tangerang, Bekasi) nanti gak bisa balik lagi ke Jakarta, malah gak bisa pulang," lanjutnya.

Baca Juga: Ternyata Ini Alasan Ojol Lebih Ngotot Angkut Penumpang Saat PSBB Di Jakarta

Source : GridOto.com
Penulis : Naufal Shafly
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.