Tanpa SIKM Setelah Mudik dari Tegal Lolos Masuk Jakarta Lagi Kini Rumah Mereka Ditempel Stiker

Aong - Sabtu, 30 Mei 2020 | 08:00 WIB
Kompas.com
Ilutrasi tanpa SIKM pemudik lolos masuk Jakarta

Baca Juga: Dompet Langsung Kempes, Masih Nekat Masuk Jakarta Tanpa SIKM, Pemudik yang Dikarantina Wajib Tes Covid Pakai Duit Pribadi

Ketika diperiksa, empat warga tersebut mengaku tidak punya SIKM.

Mereka tidak menjelaskan bagaimana kronologi lolos melewati pos penyekatan.

Empat warga itu menjalani karantina mandiri di rumah masing-masing.

Pihak kelurahan memasang stiker di rumah mereka sebagai tanda sedang menjalani karantina mandiri.

Baca Juga: Waduh, Dari 7.666 Orang yang Mengajukan SIKM, yang Disetujui Hanya 1.422, Ini Alasan Penolakannya

"Yang tiga orang tukang nasi goreng tinggal di satu kontrakan, yang satu tinggal sendiri," ucap dia.

Padahal, petugas melakukan pemeriksaan di sejumlah titik masuk Jakarta untuk memeriksa SIKM.

Bula tak bisa menunjukan SIKM, warga dari luar kota diminta putar balik untuk mencegah penularan virus corona.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Dari Tegal, 4 Warga Lenteng Agung Masuk Jakarta Tanpa SIKM, Lurah Bingung". 

Baca Juga: Jangan Senang Dulu, Bikers Yang Berhasil Masuk Ke Jakarta Tanpa SIKM Akan Dipantau 

Penulis : Aong
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular