Fabio Quartararo Latihan Motor Sesuai Protokol Kesehatan, Barang Yang Dipakai Banyak Yang Naksir

Joni Lono Mulia - Senin, 22 Juni 2020 | 13:00 WIB
Twitter @FabioQ20
Gara-gara Fabio Quartararo latihan motor di sirkuit Paul Ricard - Prancis pekan lalu pakai masker dengan logo J. Masker yang dipakai Fabio Quartararo banyak yang naksir

MOTOR Plus-online.com- Fabio Quartararo latihan ngegas motor di sirkuit Paul Ricard pekan lalu sesuai protokol kesehatan, eh banyak yang naksir sama barang yang dipakainya.

Banyak yang naksir barang yang dipakai Fabio Quartararo, ternyata bukan motor superbike Yamaha YZF-R1.

Atau juga, racing suit atau riding gear yang dipakai Fabio Quartararo saat ngegas motor superbike Yamaha R1.

Yang banyak ditaksir dan jadi pertanyaan warganet adalah masker milik Fabio Quartararo.

Baca Juga: Penampakan Motor Fabio Quartararo, Pas Latihan di Sirkuit Paul Ricard, Bukan Yamaha M1 Sih Tapi MIrip

Baca Juga: Akhirnya, Pembalap MotoGP Fabio Quartararo Udah Latihan Ngegas Motor di Trek Aspal, Bukan di Jerez atau Catalunya?

Sebagaimana masa transisi kondisi darurat wabah virus corona atau Covid-19, tetap menjaga protokol kesehatan.

Mulai dari tetap mengenakan masker atau penutup mulut dan hidung.

Cuci tantang dengan air mengalir atau dapat juga menggunakan hand sanitizer.

Serta menjaga jarak atau physical distancing kurang lebih satu meter antara satu individu dengan individu lain.

Nah, alasan warganet naksir sama masker yang dikenakan Fabio Quartararo gara-gara masker itu ada logo putih membentuk huruf J.

Baca Juga: Amit-amit, Nyaris Seluruh Pembalap MotoGP Ogah Hal Ini Kejadian, Termasuk Fabio Quartararo

Logo itu tak lain dan tak bukan lambang dari klub elit Eropa asal Italia, Juventus.

Sampai-sampai, banyak warganet yang kasih komentar dengan masker yang dikenakan Fabio Quartararo.

Ada pengin dan minta masker yang dipakai Fabio Quartararo.

Ada juga yang menduga Fabio Quartararo adalah Juventini alias fanatikan Juventus asal Italia itu.

Baca Juga: Bener-bener Fanatikan Berat Valentino Rossi, Kelakuan Fabio Quartararo Kanak-kanak, Foto Bareng Motor Paddock Juga Jadi

Baca Juga: Masuk Tim Ducati Pabrikan, Jack Miller Malah Berterima Kasih Pada Quartararo dan Rossi

Banyak lagi komentar gara-gara Fabio Quartararo memakai masker dengan logo klub sepak bola liga Seri A - Italia, Juventus.

Setidaknya, Fabio Quartararo ingin menyampaikan pesan bila dirinya tetap memprioritaskan protokol kesehatan di masa transisi kondisi darurat wabah virus corona atau Covid-19.

Hal itu ditunjukkan Fabio Quartararao saat latihan ngegas motor Yamaha YZF-R1 di sirkuit Paul Ricard-Prancis, pekan lalu.

Baca Juga: Abis Dua Bulan Rasanya Enak, Fabio Quartararo Curhat Bisa Latihan Ngegas Motor Lagi

Jadi ajakan dan seruan bagi semua orang bahwa protokol kesehatan tetap utama di kondisi transisi wabah virus corona tau Covid-19.

Protokol kesehatan itu pun berlaku secara global.

Jadi protokol kesehatan di masa transisi wabah virus corona atau Covid-19; kenakan masker saat di luar rumah, cuci tangan pakai air mengalir atau hand sanitizer dan jaga jarak (physical distancing).

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.