Tampil Menawan, Modifikasi Harley-Davidson Electra Glide, Aluminium Bagger Pertama di Indonesia

Ardhana Adwitiya - Sabtu, 4 Juli 2020 | 13:06 WIB
Ajus/AMS Garage
Modifikasi Harley-Davidson Electra Glide, aluminium bagger garapan AMS Garage

Baca Juga: Modifikasi Harley-Davidson Jadi Kereta Jenazah, Begini Penampakannya

"Pengerjaan dan Raw finishing, dikombinasikan dengan hand polished dan sentuhan terakhir dengan silver leaf," jelasnya.

AMS Garage sendiri terkenal dengan motor custom yang berbahan aluminium.

Makanya, motor ini tidak dilapisi cat yang menjadi ciri khas bengkel ini.

"Cukup RAW finishing, sesuai dengan identitas AMS Garage selama ini," lanjut Ajus.

 

Ajus/AMS Garage
Modifikasi Harley-Davidson Electra Glide, Raw finishing dikombinasikan dengan hand polished dan sentuhan terakhir dengan silver leaf

Baca Juga: Enggak Kalah Sama Harley-Davidson dan Triumph, Bridgestone Pernah Bikin Sepeda, Begini Penampilannya

Melihat hasil modifikasi yang luar biasa cantik, tentu kurang rasanya kalau motor ini tidak diberi nama.

Ajus pun memberi nama Jatayu pada motor custom ini.

Dalam kisah pewayangan, Jatayu sendiri bemakna burung Garuda.

"Namanya Jatayu karena mirip dengan burung Garuda," beber Ajus.

 

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.