Gawat Apakah Tutup Pentil Hilang Ditilang di Razia Operasi Patuh 2020? Ini Jawaban Polisi

Aong - Selasa, 28 Juli 2020 | 17:10 WIB
Kompas.com
Polisi sedang memeriksa kelengkapan dalam razia operasi. Apakah termasuk tutup pentil hilang?

Baca Juga: Ckckck, Ternyata Pelanggaran Ini yang Paling Banyak Terjaring Selama Operasi Patuh Jaya 2020

Fenomena tutup pentil yang hilang ditilang polisi jadi viral di 2014 lalu dan bikin heboh.

AONG
Tutup pentil ada fungsinya

Bahkan di sosial media Divisi Humas Polri juga memberikan klarifikasi pada 2 Maret 2014 lalu.

Di sana dijelaskan banyak pertanyaan, Polisi masih sering mencari-cari kesalahan bahkan tutup pentil pun dipermasalahkan.

Divisi Humas Polri menerangkan betapa pentingnya tutup pentil. 

Baca Juga: Geger Helm Berlogo SNI Tetap Ditilang Polisi Saat Razia Gabungan, Padahal Pengujiannya Banyak Banget

Fungsi utama valve cap melindungi pentil ban dari kotoran.

Debu atau air yang masuk ke pentil dapat merusak katup, membuat material karet sebagai sil di dalam valve menjadi getas, atau menyebabkan terjadinya korosi.

Kalau kerusakan ini terjadi, udara di dalam ban akan keluar secara perlahan. Padahal menurut data NHTSA (National Highway Traffic Administration), 85% penyebab berkurangnya tekanan angin ban adalah akibat kebocoran halus yang terjadi dalam periode lama.

Ketika 2014 lalu juga Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya AKBP Hindarsono memberikan keterangan kepada awak media.

Penulis : Aong
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.