Ditanya Soal Aturan Ganjil Genap 24 Jam, Polisi Malah Bilang Begini

Galih Setiadi - Kamis, 13 Agustus 2020 | 14:13 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi aturan ganjil genap.

MOTOR Plus-online.com - Ditanya soal aturan ganjil genap berlaku 24 jam, polisi langsung bereaksi.

Yup, aturan ganjil genap memang lagi ramai dibahas beberapa waktu ini.

Kabarnya ganjil genap bakal diterapkan untuk roda dua alias motor.

Selain itu, ganjil genap juga diisukan berlaku selama 24 jam.

Baca Juga: Waduh Aturan Ganjil Genap Direncanakan Berlangsung Selama 24 Jam Nonstop, Ketua ITW: Jangan Sok Jago

Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo mewacanakan untuk memberlakukan kebijakan ganjil genap selama 24 jam.

Hal itu sebagai antisipasi penularan wabah Covid-19 di Jakarta yang semakin parah.

Penerapan ganjil genap sepanjang hari mengacu Pergub 51 Tahun 2020.

Mendengar kabar tersebut, polisi langsung angkat bicara.

Baca Juga: Ada Wacana Ganjil Genap yang Berlaku Buat Motor Selama 24 Jam di Jakarta, ITW: Itu Melanggar Undang-undang

Source : Wartakotalive.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.