Anjay Keren, Nih Dia 5 Mobil yang Pakai Mesin Motor Tampilannya Unik-unik Banget

Fadhliansyah - Kamis, 20 Agustus 2020 | 07:40 WIB
Autoevolution
Mobil Honda N600. Anjay Keren, Nih Dia 5 Mobil yang Pakai Mesin Motor, Tampilannya Unik-unik Lo!


MOTOR Plus-online.com - Anjay, ternyata ada juga lo mobil yang pakai mesin motor, ditambah tampilannya unik-unik juga pula!

Siapa sangka ya, mesin motor malah dijadikan pilihan utama untuk 5 mobil di bawah ini.

Penasaran kan? Yuk baca artikelnya sampai habis bro.

1. Honda N600

Autoevolution
Mobil Honda N600. Anjay Keren, Nih Dia 5 Mobil yang Pakai Mesin Motor, Tampilannya Unik-unik Lo!

Seperti diketahui, Honda memang dikenal memproduksi berbagai macam motor dan juga mobil.

Baca Juga: Anti Kehujanan dan Kepanasan Kendaraan Mungil Peel P50 Pakai Mesin Motor, Harganya Bikin Melongo

Baca Juga: Harganya Bikin Melongo, Kendaraan Langka di Dunia Pakai Mesin Motor Lumayan Buat Koleksi Langsung Terkenal

Dulunya, Honda lebih dikenal dengan produk motornya daripada mobilnya.

Tapi hal itu berubah ketika hadirnya Honda N600, kei car yang dijual di pasar Amerika dan Eropa pada tahun 1972.

Honda N600 adalah mobil yang menggunakan mesin 600 cc dua silinder segaris, yang basis mesinnya diambil dari motor Honda CB450.

Kemudian setelah diperkenalkan di pasar Amerika, Honda mengubah nama N600 menjadi Civic generasi pertama.

Baca Juga: Orang Indonesia Duluan Modif Mobil Mesin Motor, Muat 7 Orang

Source : Autoevolution.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.