Modifikasi Yamaha RX-Z Pakai Upside Down, Siap Bejaban Lawan yang Muda

Reyhan Firdaus,Fariz Ibrahim - Senin, 21 September 2020 | 19:45 WIB
Fariz / Otomotifnet
Yamaha RX-Z modifikasi pakai fairing RZR dan upside down

MOTOR Plus-online.com - Modifikasi Yamaha RX-Z pakai upside down, tampil lebih muda.

Yamaha RX-Z, dikenal sebagai sport naked 135 cc Yamaha yang legendaris di era 90an.

Biar sudah lama stop produksi, motor bermesin 2 tak ini masih punya penggemar fanatik di Indonesia.

Ubahannya juga tidak hanya restorasi, namun juga modifikasi biar tidak kalah dengan motor sport modern.

Baca Juga: Showroom Motor 2-tak, Ada Yamaha F1ZR, Suzuki Satria 120R dan Kawasaki Ninja 150, Dibanderol Mulai Rp 4 Jutaan

Baca Juga: Pernah Lihat Knalpot Motor 2-Tak Kembung Bagian Perutnya? Ternyata Fungsinya Penting Nih

Seperti Yamaha RX-Z milik Deddy Supeno ini, yang punya ubahan lumayan masif.

Dimulai dari penggunaan fairing Yamaha RZR, saudara kandung RX-Z yang pakai full fairing.

“Karena kalau dilihat kan lagi musimnya sport 2 tak fairing, makanya coba pakai fairing,” buka Deddy yang tergabung di komunitas 2 Stroke Pondok Gede.

Lanjut kaki-kaki, paling mencolok adalah penggunaan upside down Showa dari Honda CBR250RR.

Source : Otomotifnet.gridoto.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.