5 Fakta BLT Subsidi Gaji Yang Bikers Wajib Tahu Biar Masuk Rekening, Lumayan Buat Bayar Cicilan Motor

Galih Setiadi - Selasa, 20 Oktober 2020 | 14:10 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi uang tunai. 5 fakta BLT subsidi gaji yang wajib bikers tahu biar masuk rekening.

MOTOR Plus-online.com - 5 fakta BLT subsidi gaji yang wajib bikers ketahui biar masuk rekening.

Yup, Bantuan Langsung Tunai (BLT) memang lagi gencar ditransfer pemerintah beberapa bulan terakhir.

Bantuan pemerintah ini bisa brother pakai buat banyak keperluan, misalnya bayar cicilan motor, hutang, atau lainnya.

Biar gak penasaran, kuy cek soal fakta bantuan pemerintah di bawah ini.

Baca Juga: Wow Saldo ATM Mendadak Bertambah karena Bantuan Pemerintah Rp 1,2 Juta untuk 12,4 Juta Orang Lagi Cair, Ini Jadwal Terbarunya

1. Penyaluran tahap kedua

Bantuan berupa uang Rp 2,4 juta dibagikan sebanyak dua kali lewat sistem transfer.

Adapun pencairan tahap pertama atau Rp 1,2 juta untuk bantuan bulan September dan Oktober telah ditransfer kepada para pekerja yang memenuhi syarat.

Hal itu disampaikan Menteri Ketenagakerjaan RI, Ida Fauziah.

"Insya Allah mudah-mudahan sebelum November, kami bisa transfer untuk subsidi bulan November dan Desember," jelasnya dikutip dari Kompas.com.

"Kami rencanakan sebelum November akan dimulai, sampai semuanya bisa tersalurkan," lanjut dia.

Baca Juga: Sampai Hari Ini Belum Dapat Bantuan Pemerintah Rp 600 Ribu Sampai Bantuan Modal Usaha Rp 2,4 Juta, Coba Cek di Sini

Source : Kompas.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular