Hati-hati Bro, Ada Akun Bank Palsu yang Mencuri Data Penerima BLT Subsidi Gaji

Fadhliansyah - Kamis, 19 November 2020 | 20:15 WIB
Carolus Agus Waluyo
Hati-hati Bro, Ada Akun Bank Palsu yang Mencuri Data Penerima BLT Subsidi Gaji

MOTOR Plus-online.com - Hati-hati bro, ada akun bank palsu yang mencuri data penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) subsidi gaji.

Untuk brother yang belum menerima dana BLT subsidi gaji, memang diminta untuk melapor.

Tapi sebaiknya berhati-hati saat melaporkan masalah tersebut.

Karena bisa saja ada pihak yang memanfaatkan dengan mencuri data pengadu tersebut.

Baca Juga: Gak Dapat Subsidi Gaji Rp 1,2 juta atau BLT UMKM Rp 2,4 Juta Tenang Masih Ada Bantuan Rp 1,8 Juta, Nih Cara Dapetinnya

Baca Juga: Jangan Diam-diam Aja! Laporkan Kalau BLT Subsidi Gaji Gelombang Dua Belum Cair, Langsung WhatsApp ke Sini

Seperti yang dicuitkan oleh akun Twitter @PutraKatu misalnya.

Akun tersebut menanyakan alasan kepada BPJS Ketenagakerjaan terkait BLT subsidi gaji yang terima justru harus dikembalikan lagi kepada bank penyalur yakni BRI.

"@BPJSTKinfo #bankbri Beberapa rekan saya dana BLT pemerintah sebesar Rp 2,4 juta yang sudah diberikan ditarik lagi oleh Bank BRI. Mohon bantuannya. Terima kasih," cuit Putra, Kamis (19/11/2020).

BPJS Ketenagakerjaan pun menanggapi keluhan Putra dan menginformasikan terkait keluhannya itu.

Baca Juga: Gak Usah Panik, BLT Subsidi Gaji Belum Masuk Rekening Bikers, Langsung Lapor ke Sini Biar Diproses

Source : Kompas.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.