Bikers Makin Lancar Belajar di Rumah, Bantuan Kuota Internet Diperpanjang Sampai Tahun 2021?

Ahmad Ridho - Selasa, 1 Desember 2020 | 21:15 WIB
Dok Telkomsel
Bikers lancar belajar di rumah, bantuan kuota internet dari pemerintah diperpanjang lagi tahun depan?

Baca Juga: Ssstt Diem-diem Aja, Ada Kuota Internet Smartfren Murah Meriah Nonstop Sampai 30 GB, Kuy Aktifin Buat Kopdar Online

Apakah bantuan kuota belajar ini akan berlanjut pada tahun 2021?

Kepala Biro Kerja Sama dan Hubungan Masyarakat Kemendikbud Evy Mulyani mengatakan, belum ada keputusan apakah bantuan ini akan dilanjutkan atau tidak.

Ia mengimbau masyarakat untuk menunggu kebijakan selanjutnya.

"Pemerintah tentu senantiasa memikirkan kebijakan yang terbaik untuk seluruh pemangku kepentingan dan seluruh kebijakan tersebut memerlukan proses dan diskusi dengan banyak pihak terkait," ujar Evy saat dihubungi Kompas.com, Minggu (29/11/2020).

Baca Juga: Wow! 100 GB Bantuan Kuota Internet Disalurkan Untuk Pengguna Telkomsel Indosat XL Axis dan 3, Cocok Buat Bikers WFH Nih

"Dengan demikian, mohon ditunggu bagaimana kelanjutan kebijakan tersebut ketika sudah ada tentu akan diinformasikan," lanjut dia.

Soal perbedaan kuota belajar di medsos

Bantuan kuota internet yang disalurkan pekan ini untuk dua bulan sekaligus, November dan Desember 2020.

Karena penyaluran kuota belajar pekan ini berlaku untuk dua bulan, maka penerima subsidi juga akan menerima kuota data internet untuk jatah 2 bulan ke depan.

Source : Kompas.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.