Motor Listrik United Resmi Meluncur, Spek dan Harganya Bikin Penasaran

Galih Setiadi - Sabtu, 12 Desember 2020 | 16:05 WIB
MOTOR Plus Online/Galih
Motor listrik baru United T-1800 resmi meluncur, desain futuristik fitur canggih harganya cuma segini.

MOTOR Plus-online.com - Motor listrik Baru dari United resmi dilaunching, spesifikasi harganya bikin penasaran bro.

Makin banyak motor baru yang bermunculan jelang akhir 2020, termasuk motor listrik.

Beberapa pabrikan seperti Honda, Yamaha, Suzuki, dan lainnya launching motor baru beberapa waktu lalu.

Gak mau ketinggalan, United juga hadirkan motor baru bertenaga listrik hari ini, Sabtu (12/12/2020).

Baca Juga: Motor Listrik United Siap Meluncur Hari Ini, Intip Video Kerennya Nih Bro

Baca Juga: 2 Hari Lagi Diluncurkan, Motor Listrik United Desainnya Keren Harganya Cuma Segini

United mengeluarkan motor listrik bernama United T-1800.

Dilihat dari desainnya, motor listrik baru ini punya bahasa desain yang oke punya.

MOTOR Plus Online/Galih
Tampilan motor listrik United T-1800.

Seperti yang disampaikan Direktur PT Terang Dunia Internusa (TDI), Henry Mulyadi.

"Hari ini kami meluncurkan roda dua motor listrik bagi masyarakat Indonesia yang menghendaki sebuah kendaraan yang stylish, futuristik, dan ramah lingkungan, yang sekaligus menjadi komitmen kami dalam mendukung "Program Langit Biru" dari pemerintah Indonesia," jelasnya saat press conference launching United T-1800.

Baca Juga: United Rilis Motor Listrik Beberapa Hari Lagi, Pesaing Yamaha Lexi?

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.