Tri Rismaharini Jadi Menteri Sosial Begini Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT)

Aong - Selasa, 29 Desember 2020 | 12:15 WIB
Istimewa
Bantuan langsung tunai (BLT) di kementrian ketenagakerjaan dan koperasi ditransfer ke rekening

MOTOR Plus-online.com - Menteri sosial yang baru Risma atau Tri Rismaharini tidak mau lagi mengulang penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) berisiko dikorupsi.

Bu Risma begitu panggilan Tri Rismaharini resmi jadi Menteri Sosial

Bu Risma akan mengubah sistem penyaluran bantuan langsung tunai yang lebih transparan.

Sekarang, menurut Risma Bantuan Sosial (bansos) yang disalurkan lewat kemensos semua akan menggunakan teknologi informasi.

Baca Juga: Horeee, Kemensos Ganti Bantaun Sembako Jadi Uang Tunai, Bikers Catat Syaratnya

Baca Juga: Bantuan Pemerintah Rp 2,4 Juta untuk Modal Usaha Dilanjut Sampai 2021 Buruan Daftar Syaratnya Mudah

Sehingga dana bisa transparansi sampai mana saja alirannya.

Keterangan tersebut disampaikan Risma di Jakarta pada Rabu, 23 Desember 2020 setelah serah terima jabatan. 

"Kita tidak akan ada bantuan cash," kata Risma.

Jadi, penasarankan sistem teknologi informasi seperti apa yang akan dilakukan oleh Risma dalam penyaluran bansos.

Penulis : Aong
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.