Buruan Klaim Bantuan Listrik Gratis PLN, Caranya Gampang Banget Bro

Galih Setiadi - Jumat, 8 Januari 2021 | 11:30 WIB
Kompas.com.
Ilustrasi. Kuy klaim listrik gratis PLN sekarang, caranya gampang lo.

Besaran bantuan subsidi yang diberikan PLN pada 2021 sama dengan besaran pada 2020.

Subsidi listrik bagi pelanggan PLN tersebut yakni:

  • Diskon 100 persen untuk pelanggan listrik kategori 450 VA
  • Diskon 50 persen kepada pelanggan kategori daya 900 VA bersubsidi yang sudah terdata dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) di Kementerian Sosial.
  • Pelanggan bisnis dan industri daya 450 VA yang akan diberikan diskon 100 persen tagihan listrik.

Baca Juga: Bikers Mau Punya Motor Listrik Trail Canggih, Segini Estimasi Biayanya

Adapun bagi pelanggan prabayar, pelanggan bisa mendapatkan token listrik stimulus Covid-19 dengan beberapa cara.

Melalui website Untuk pelanggan yang ingin mendapatkan token listrik stimulus Covid-19 melalui website resmi PLN caranya adalah:

www.pln.co.id
PLN kembali bagi-bagi token listrik gratis bulan Oktober 2020, langsung login www.pln.co.id atau lewat WhatsApp PLN.

  • Buka Alamat www.pln.co.id kemudian pilih menu Stimulus Covid-19 (Token Gratis/Diskon).
    Masukkan ID Pelanggan/ Nomor Meter.
  • Kemudian Token Gratis akan ditampilkan di Layar.
  • Pelanggan tinggal memasukkan Token Gratis tersebut ke meteran yang sesuai dengan ID Pelanggan.

Baca Juga: Wow, Motor Listrik Trail Pertama Bikinan Indonesia, Nih Kecanggihannya

Source : Kompas.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.