Detail Sirkuit MotoGP Qatar 2021, Pengganti Sirkuit Sepang Malaysia

Indra Fikri - Jumat, 15 Januari 2021 | 10:45 WIB
Twitter.com/MotoGP
Jadi sirkuit pengganti tes pramusim MotoGP di Sepang, Malaysia, berikut ini detail sirkuit MotoGP Qatar 2021.

MOTOR Plus-online.com - Jadi sirkuit pengganti tes pramusim MotoGP Sepang, Malaysia, berikut ini detail sirkuit MotoGP Qatar 2021.

Shakedown test sebagai pemanasan untuk pembalap test rider dan pemula, direncanakan mulai tanggal 5 hingga 7 Maret di sirkuit MotoGP Qatar.

Kemudian tes sebenarnya akan dilaksanakan mulai dari 10 hingga 12 Maret.

Sementara itu MotoGP Qatar 2021 masih dalam jadwalnya, yaitu tanggal 26 hingga 28 Maret.

Baca Juga: Update Sirkuit MotoGP Indonesia Mandalika, Klaim Hampir 50 Persen

Baca Juga: 3 Sirkuit MotoGP Baru Untuk 2022 Jadi Saingan Trek MotoGP Indonesia

Sirkuit Losail yang merupakan tuan rumah MotoGP Qatar 2021 mempunyai panjang lintasan 5.380 meter, dengan lebar 12 meter.

Sirkuit MotoGP Qatar mempunyai total 16 tikungan, 10 diantaranya tikungan ke kanan dan 6 tikungan ke kiri.

Panjang trek lurus di sirkuit MotoGP Qatar ini mencapai 1.068 meter. 

Sirkuit MotoGP Qatar dibangun sejak 2004. 

Sirkuti Losail ini merupakan satu-satunya sirkuit yang menyelenggarakan balap MotoGP pada malam hari.

Baca Juga: Ada Deadline dari Dorna, Ini Update Sirkuit MotoGP Indonesia Mandalika

Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.