6 Komponen Rawan Yang Mesti Dicek Setelah Terobos Banjir, Simak Bro

Indra Fikri - Senin, 25 Januari 2021 | 15:20 WIB
Instagram/@jktinfo
Ilustrasi. Simak bro, ini beberapa komponen yang rawan di sepeda motor yang mesti dicek setelah melewati banjir.

Baca Juga: Bikers Kembali Berduka, Rentetan Bencana Alam di Awal Tahun 2021

6. Sistem Bahan Bakar

Komponen motor yang satu ini justru paling penting saat dicek pada motor kebanjiran.

Perbedaan merawat motor karburator dan injeksi saat kebanjiran cukup berbeda.

Untuk perlakuan di motor karburator, baiknya buka dan keringkan mangkok karbu.

“Untuk throttle body, cukup keringkan soket-soket sensor yang menempel saja,” bilang Endro Sutarno, Technical Service Division PT Astra Honda Motor (AHM).

Baca Juga: Salut Yamaha RX-King Selamat dari Banjir Besar di Kalimantan Selatan

Penulis : Indra Fikri
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.