Siapin Lamaran, Jasa Raharja Buka Lowongan Kerja Lulusan SMA

Erwan Hartawan - Senin, 25 Januari 2021 | 18:28 WIB
Tribun Pontianak
Jasa Raharja buka lowongan pekerjaan buat SMA

8. Berpenampilan menarik.

Baca Juga: Buruan Siapin Lamaran Bro, Bank BRI Buka Lowongan Pekerjaan

Kelengkapan administrasi

1. Formulir Pendaftaran.

2. KTP/SIM.

3. Ijazah pendidikan formal terakhir beserta Transkrip (bagi sarjana/D3) dan Surat Keterangan Hasil UN (bagi lulusan SMA).

4. Kartu Keluarga (KK).

5. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK).

6. Pas foto tebaru dan foto full body terbaru.

7. Surat Keterangan Belum Menikah dari Kelurahan.

8. Surat pernyataan bersedia untuk tidak menikah selama menjadi peserta magang

9. Surat pernyataan tidak memiliki orangtua atau saudara kandung yang masih aktif bekerja di PT Jasa Raharja.

Baca Juga: Kirim Lamaran Lowongan Kerja dari Super Indo Dibuka, Nih Syaratnya

Jadwal seleksi

- Seleksi Administrasi dibuka mulai Tanggal 25 - 30 Januari 2021.
- Tes Pengetahuan Umum.
- Psikotest Tertulis.
- Wawancara Psikologi.
- Pemeriksaan Kesehatan.
- Wawancara Internal Perusahan.

Catat pendaftaran lowongan kerja ini dibuka sampai 30 Januari 2021.

Buat yang berminat, wajib login ke website resmi LBJR Jasa Raharja di Link ini.

Namun jika ada terkendala pada wesbsite bisa mengirim persyaratan ke email rekrutmen@jasaraharja.co.id, pada jam kerja 07.30 WIB sampai 16.30 WIB.

Source : Jasa Raharja
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.