Honda CBR150R 2021 Pakai Swingarm CBR 250 RR, Motor Makin Kekar

Reyhan Firdaus,Antonius Yuliyanto - Kamis, 4 Februari 2021 | 14:12 WIB
Reyhan Firdaus / Motorplus-online
Area belakang Honda CBR150R 2021 modifikasi mewah pakai knalpot karbon

Baca Juga: Impresi Motor Honda CBR150R 2021, Cocok Buat Pertama Naik Sport

Ini bikin tampilannya serasi, dengan area depan Honda CBR150R 2021 yang sudah pakai USD Showa SFF-BP.

Pelek depan juga pakai Honda CBR250RR, yang lebarnya 2.75 dibalut ban Battlax S20 ukuran 120/70.

Cakram juga pakai Honda CBR250RR, yang lebih besar diameter serta sistemnya sudah semi floating.

Penasaran ubahan lain Honda CBR150R 2021 garapan R Autoworks, simak videonya DI SINI.

Source : Otomotifnet.gridoto.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.