Segini Ongkos Tambal Ban Radial Motor, Lebih Mahal dari Ban Bias?

Erwan Hartawan - Selasa, 23 Februari 2021 | 19:10 WIB
Antaranews.com
Ilustrasi tambal ban

MOTOR Plus-Online.com - Segini ongkos tambal ban radial motor.

Meski mempunyai lapisan serat baja.

Ban Radial juga bisa terkena ban kempis kok.

Apalagi banyak ban radial mulai dipakai harian.

Baca Juga: Selain Harganya, Apa Aja Sih Perbedaan Antara Ban Radial dan Ban Bias?

Baca Juga: Tambal Ban Radial Lebih Susah Dibanding Ban Bias? Begini Penjelasannya

Nah ini artinya ban radial bisa saja terkena paku atau benda tajam lainnya yang bikin ban jadi bocor.

Tapi sebelum ban kempis total, gejalanya sudah terasa saat dipakai berkendara seperti motor jadi terasa berat dan kurang bertenaga.

Kalo sudah merasa ban sudah enggak enak, baiknya brother langsung ke tukang tambal ban.

Jangan coba-coba deh ban yang sudah terdapat paku dipaksakan berjalan.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.