Wow, Ada Motor Listrik Bergaya Bebek Retro Mirip Honda Super Cub Nih!

Yuka Samudera - Selasa, 2 Maret 2021 | 14:45 WIB
Motron
Motron Cubertino, motor listrik bergaya bebek retro mirip dengan Honda Super Cub.

Pengereman di motor listrik ini juga masih menggunakan rem tromol biasa.

Perbedaan selanjutnya yang paling kentara jelas tidak ada knalpot di Motron Cubertino ini.

Plus tidak ada rantai sebagai penggerak daya, wajar karena ini adalah motor listrik.

Motron Cubertino memakai motor listrik brushless keluaran Bosch 60V 1.5kW.

Motron
Motron Cubertino

Baca Juga: Motor Listrik Nasional Duluan Dikembangkan Dibanding Mobil Listrik

Motor listrik ini terpasang di bagian hub roda belakang brother.

Torsi maksimun yang bisa dihasilkan oleh motor listrik ini adalah 32 Nm.

Kecepatan tertinggi adalah 45 km/jam, wajar karena motor listrik ini menyasar untuk pengendara di perkotaan.

Source : Rideapart.com
Penulis : Yuka Samudera
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.