Buruan Daftar UMKM Online, BLT Rp 1,2 Juta Bisa Cair, Begini Caranya

Yuka Samudera - Selasa, 13 April 2021 | 07:55 WIB
Kompas.com
Ilustrasi uang. Buruan daftar UMKM online, BLT Rp 1,2 juta bisa cair, begini caranya.

- Pada tampilan Output NIB dan Izin Usaha, brother dapat melihat cetakan NIB, Izin Lokasi, Izin Lingkungan, dan Izin Usaha, brother juga dapat mencetak Izin Usaha dalam format QR yang berisi data lebih detail melalui tombol Preview Izin Usaha QR.

Proses izin komersial atau operasional

- Bila brother membutuhkan Izin Komersial/Operasional, brother dapat memilih menu Permohonan -> IUMK -> Izin Komersial/Operasional.

- Arahkan kursor brother dan klik ke nomor NIB/Nama Kegiatan Usaha Anda -> klik tombol Pilih NIB. Kemudian akan muncul daftar kegiatan usaha Anda -> klik tombol Pilih Kegiatan Usaha.

Baca Juga: Wuih Selain Bantuan Rp 1,2 Juta, Pemerintah Siapin Dana Rp 2 Triliun Bro!

- Pada tampilan formulir Izin Komersial/Operasional, brother dapat memilih Izin Komersial/Operasional yang diperlukan sesuai dengan kegiatan usaha brother dan lengkapi data yang diperlukan. Klik tombol Lanjut dan Simpan.

- Pada tampilan Draft Izin Komersial/Operasional, klik tombol Preview Izin untuk melihat tampilan draft Izin Komersial/Operasional yang telah brother pilih. Klik tombol Lanjut dan Simpan.

- Pada tampilan Output Izin Komersial/Operasional, klik tombol Preview Izin Komersial/Operasional yang telah diterbitkan oleh OSS.

Nah itu dia beberapa prosedur daftar UMKM online atau cara daftar UMKM (daftar online UMKM) untuk mendapatkan BLT UMKM 2021.

Semoga berguna ya brother!

 

Source : Kontan.co.id,Kompas.com
Penulis : Yuka Samudera
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.