Cara Pengajuan BLT UMKM Rp 1,2 Juta dan Cek Nama Penerima, Bisa Tambah Modal Bengkel

Yuka Samudera - Kamis, 15 April 2021 | 17:15 WIB
Kompas.com
Ilustrasi uang. Nih cara pengajuan BLT UMKM Rp 1,2 juta dan cek nama penerima, bisa tambah modal bengkel.

MOTOR Plus-Online.com - Nih cara pengajuan BLT UMKM Rp 1,2 juta dan cek nama penerima, bisa tambah modal bengkel.

Brother pemilik usaha kecil misalkan bengkel atau usaha tambal ban, bisa mengajukan BLT UMKM Rp 1,2 juta ini.

Pemerintah memberikan bantuan untuk pelaku UMKM yang terdampak pandemi Covid-19 dalam bentuk Bantuan Langsung Tunai (BLT).

Rencananya, anggaran program BLT UMKM ini akan menyasar 12,8 juta pelaku Usaha Mikro yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

Baca Juga: Dari Bank BRI Pinjaman Sampai Rp 500 Juta untuk Modal Usaha Lekas Ambil

Baca Juga: Setiap Orang Dapat Rp 1,2 Juta Bantuan Pemerintah untuk 12,8 Juta Warga Ketahui Caranya

Program Bantuan Produktif untuk Usaha Mikro (BPUM) tahun 2021 ini memakan anggaran setidaknya sebesar Rp 15,36 triliun.

Nah ada beberapa syarat yang brother harus dipenuhi sebelum mendapatkan bantuan ini, simak nih.

Cara pengajuan

Proses dan cara daftar UMKM untuk mendapatkan BLT UMKM 2021, yakni dengan mengajukan langsung ke Dinas Koperasi dan UKM setempat di tingkat kabupaten/kota.

Source : Kompas.com
Penulis : Yuka Samudera
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.