Viral Video Jok Motor Diinjak Saat Berhenti di Zebra Cross, Ini Dasar Hukumnya

Galih Setiadi - Selasa, 18 Mei 2021 | 09:00 WIB
Instagram.com/otomtalk
Jok motor diinjak saat berhenti di zebra cross.

Seperti yang disampaikan Koordinator Jaringan Aksi Keselamatan Jalan (Jarak Aman) serta praktisi dan pemerhati keselamatan berkendara, Edo Rusyanto.

"Bisa jadi malah menimbulkan permasalahan lain yang tidak perlu, seperti terjadi keributan," kata Edo dikutip dari Kompas.com.

Cara lain yang bisa digunakan tentu dengan meminta secara sopan kepada pengendara untuk tidak berada di tengah zebra cross.

Sebisa mungkin untuk menghindari konflik tambahan di jalan raya.

Baca Juga: Tegang! Video Pemotor Ngamuk dan Pukul Polisi Gara-gara Ditegur, Tangan Langsung Diborgol Paksa

Selain itu, Edo mengatakan, cara dalam video viral tersebut juga memiliki potensi besar untuk mencelakakan diri pejalan kaki.

"Ada cara aman dengan menghindari pemotor yang berada di zebra cross sembari mengingatkan untuk disiplin berhenti di belakang garis setop," kata dia.

Sesuai peraturan lalu lintas, semua kendaraan bermotor sudah seharusnya berhenti di belakang garis zebra cross.

Salah satu tujuannya menghormati hak-hak pejalan kaki agar bisa melintas di zebra cross.

Baca Juga: Ada Tanaman Melintang di Zebra Cross, Warga: Kalau Kita Lewat Malah Jadi Merusak Tanaman

Source : Kompas.com,instagram.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.