Paling Ditunggu, Jakarta Hapus Denda Pajak Kendaraan, Kapan Nih?

M. Adam Samudra,Erwan Hartawan - Sabtu, 22 Mei 2021 | 18:45 WIB
AONG/Motor Plus
Kapan nih Jakarta bebaskan denda pajak kendaraan

MOTOR Plus-Online.com - Paling Ditunggu, kapan nih Jakarta hapus pajak kendaraan?

Penghapusan denda pajak kendaraan paling ditunggu para pemilik motor.

Apalagi buat para pemilik kendaraan yang telat bayar pajak kendaraan.

Penghapusan ini bisa meringankan beban mereka.

Baca Juga: Perpanjang SIM, Bayar Pajak Kendaraan, Pembuatan STNK dan BPKB Bisa Online Loh!

Baca Juga: Asyik Denda Pajak Kendaraan Dihapus di Beberapa Daerah, Jakarta Kapan?

Sampai saat ini ada 5 wilayah  yang sedang melakukan program pembebasan denda keterlambatan bayar pajak kendaraan.

Kelima wilayah tersebut adalah Jambi, Jawa Tengah, Jawa Timur, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Lampung.

Adanya kebijakan ini, pemilik kendaraan bermotor yang terlambat membayar pajak kendaraan tidak akan dikenakan sanksi.

Lalu kapan wilayah DKI Jakarta memberlakukan juga pemutihan denda pajak kendaraan?

Source : GridOto.com
Penulis : M. Adam Samudra
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.