Masih Ada Kesempatan Dapat Bantuan Rp 1,2 Juta di Juni 2021, Syarat Daftarnya Punya KTP Elektronik

Fadhliansyah - Kamis, 17 Juni 2021 | 12:20 WIB
Kompas.com
Ilustrasi uang. Masih Ada Kesempatan Dapat Bantuan Rp 1,2 Juta di Juni 2021, Syarat Daftarnya Punya KTP Elektronik



MOTOR Plus-online.com - Cepetan masih ada kesempatan dapat bantuan Rp 1,2 juta, syarat daftarnya punya KTP elektronik.

Pendaftaran bantuan yang bernama BLT UMKM tahap ini masih terbuka, dan baru akan ditutup pada 28 Juni 2021 mendatang.

BLT UMKM yang sudah ada sejak tahun lalu ini kini sudah masuk ke tahap II.

Jadi bagi brother pemili usaha kecil dan menengah yang kesulitan di masa pandemi ini, bisa mendaftarkan diri.

Baca Juga: Bawa Buku Tabungan, ATM dan Identitas Diri Bantuan Rp 1,2 Juta Cair Bulan Ini Cek di BRI atau BNI

Baca Juga: Pakai Data KTP Bantuan Siswa SD Sampai SMA Bisa Diambil Bulan Ini, Buruan Sikat Bro

Pemerintah sendiri sudah menyiapkan anggaran sebesar Rp 15,36 triliun untuk 12,8 juta penerima.

Pada tahap pertama, anggaran Rp 11,76 triliun disiapkan untuk 9,8 juta penerima.

Sedangkan, anggaran tahap kedua sebesar Rp 3,6 triliun bagi 3 juta pelaku usaha mikro.

Sebelum mendaftar, brother sebaiknya simak dulu syarat menjadi penerima BLT UMKM.

Baca Juga: Bikers Punya Usaha Bisa Dapat Bantuan Sampai Rp 20 Juta dari Pemerintah, Ini Syaratnya

Source : Tribunnews.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular