AKP Edy Suprayitno Sering Bongkar Kasus Narkoba Artis, Intip Gaya Kerennya Bareng Motor Ini

Galih Setiadi - Sabtu, 3 Juli 2021 | 17:15 WIB
Tribun Manado
AKP Edy Suprayitno terkenal sering bongkar kasus narkoba artis, ternyata oke juga pose bareng motor ini.

MOTOR Plus-online.com - AKP Edy Suprayitno dikenal sering ungkap kasus narkoba artis, intip gayanya bareng motor ini.

Nama polisi bergelar doktor, AKP Edy Suprayitno mendadak trending beberapa waktu belakangan.

Tepatnya saat HUT Bhayangkara ke-75, AKP Edy Suprayitno langsung menjadi sorotan.

Nama Edy Suprayitno sudah sering berlalu lalang di berbagai pemberitaan, tidak hanya di pemberitaan kriminal, tetapi juga infotainment.

Baca Juga: Demi NKRI, Rachmawati Soekarnoputri Hibahkan Ratusan Motor Spesial untuk Puspom AD

Baca Juga: 5 Bantuan Langsung Masuk ke Rekening Bulan Juli 2021 Ini, Siap-siap Cek Saldo ATM

Penangkapan artis-artis tersebut sebagian besar digelutinya ketika bergabung dalam Tim Satuan Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan.

Meski banyak tangkapannya berasal dari kalangan artis, Edy mengaku bahwa dia dan tim tidak pernah menargetkan artis.

"Kami tidak pernah berfokus menargetkan pada artis. Semuanya itu di luar dugaan." ucap Edy dikutip dari Kompas.com.

"Semuanya berawal dari informasi masyarakat yang kemudian dikembangkan. Barulah kemudian mengarah ke kalangan tersebut," tuturnya.

Baca Juga: Polisi Tutup 10 Ruas Jalan di Bogor, Cek Daftar dan Jadwal Lengkapnya Nih

Source : Kompas.com,instagram.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.